Ruang Aula

By It Smazapo 05 Jul 2015, 16:37:09 WIB

Aula adalah salah satu ruang yang sangat penting di sebuah instansi pendidikan atau sekolah. Selain fungsi aula itu sendiri yang bisa bermacam-macam, aula selain bisa digunakan untuk ruang rapat atau ruang pertemuan juga bisa digunakan sebagai lapangan olah raga indoor, pentas seni dan lain sebagainya. Ruang Aula yang cukup luas dan nyaman untuk dapat digunakan oleh siswa maupun staff pengajar ataupun staff lainnya. SMAN 1 Ponorogo memiliki sebuah Aula yang bernama Gerha Ki Ageng Mirah. Aula ini mampu menampun 300 lebih siswa / tamu undangan. Banyak kegiatan yang dilaksanakan di aula, diantaranya kegiatan outdor Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah(MPLS), alumni mengajar dan sebagainya.

Gambar : Aula Gerha Ki Ageng Mirah